Sabtu, Juli 6, 2024

Tiktoker Bima, Dinasehati Ortu Agar Mengkritik dengan Sopan

“Karena tidak semua manusia bisa menerima kritik-kritikan itu,” tuturnya.

Sementara itu, Bima sendiri sudah merasa menyesal atas video yang diunggahnya dan telah meminta maaf kepada banyak pihak. Video tersebut telah dihapus dan Bima berjanji untuk lebih berhati-hati dalam menyampaikan pendapatnya di media sosial.

“Sudah berkomunikasi, dia menyesal atas video itu dan sudah meminta maaf. Dia juga sudah mengunggah permintaan maaf itu juga kan,” terangnya.

“Pada intinya, kami meminta maaf atas beredarnya video tersebut. Kepada Ibu Megawati serta masyarakat Indonesia, kami keluarga Bima meminta maaf atas ucapan tersebut,” sambungnya.

Diharapkan agar kejadian ini menjadi pelajaran bagi kita semua untuk selalu berbicara dengan sopan dan menghargai pendapat orang lain. Kritik yang disampaikan dengan cara yang baik dan beradab akan lebih mudah diterima dan direspon oleh pihak yang dikritik.

ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT
Populer
ADVERTISEMENT
ADVERTISEMENT

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Terkait
ADVERTISEMENT